Mekanisme KTIM3D (Karya Tulis Ilmiah dan Mading 3D)
Mekanisme KTIM3D (Karya
Tulis Ilmiah dan Mading 3D)
1.
Mading
3D
a. Mading
3 Dimensi dengan tema “Save Our Flora and Fauna“, dan Judul bebas sesuai dengan
Tema.
b. Mading
3 Dimensi berukuran Panjang x Lebar = 1,5 Meter x 1 Meter. Tinggi tidak
dibatasi.
c. Bahan
utama dalam pembuatan mading 3 Dimensi berupa 60 persen barang bekas/daur ulang
dan 40 persen barang bebas/pendukung.
d. Alas
mading 3 Dimensi dapat berupa Sterofoam atau Triplek yang dibawa oleh
masing-masing kelompok/tim.
e. Setiap
Kelompok wajib membuat rangkaian mading sebelum waktu kegiatan disekolah
masing-masing (Bahan Setengah Jadi).
f. Penyusunan
rangkaian mading akan dilakukan di tempat pelaksanaan dengan waktu yang telah
ditetapkan.
g.
Mading 3D memuattulisan minimal 60%
h. Tiap tim diperkenankan memakai aksesoris atau pakaian yang memilikicirikhas (yang
membedakandengantim yang lain)
i. Rubrik wajib terdiri atas artikel inti (pembahasan utama), komik, kolom IPTEK/sains sesuai dengan tema.
j.
Diperbolehkanpenambahanrubrik.
k. Setiap
kelompok wajib mengetahui segala sesuatu yang berkaitan dengan mading yang
telah dibuat.
l.
Kriteria penilaian :
· Kesesuaian
dengan tema
· Kerapian
dan keindahan
· Kekompakan
tim
· Bentuk
dan ukuran
· Kekreatifan
dalam penggunaan bahan
· Presentasi
m. Alokasi
waktu yang diberikan pada saat perangkaian adalah 120 menit.
Tata
Tertib Mading 3D (Majalah Dinding 3D)
1. Setiap
tim diperkenankan memasuki tempat acara,
dan diwajibkan membawa peralatan yang diperlukan.
2. Ketika
acara dimulai, setiap tim dipersilahkan untuk merakit Mading 3D yang telah
dikonsep selama 120 menit.
3. Selama proses perakitan, peserta
tidakdi perbolehkan meminjam peralatan kepada kelompok lain maupun panitia.
4. Tempat
yang diberikan berupa, panjang dan lebar tempat perakitan 2,5 x 2,5 meter
dengan batas lakban siku-siku dan nama tim, asal sekolah, dan nama peserta di
bagian atas salah satu sisi.
5. Peserta
yang sudah melaksanakan kegiatan dilarang untuk meninggalkan tempat tanpa ada izin
dari panitia.
6. Setiap
anggota tim tidak diperkenankan untuk mengganggu tim lain atau melewati batas
yang telah ditentukan.
7.
Peserta yang melanggar
akan diberikan sanksisebagaiberikut
:
·
Pelanggaran
pertama :
Peringatan
·
Pelanggaran
kedua :
Peringatan dan
pengurangan point
·
Pelanggaran
ketiga :
Diskualifikasi
8. Ketika
acara sedang berjalan,guru
pembimbing maupun penonton dilarang
untuk memasuki area perakitan,
kecuali tim penilai / juri dan
panitia yang bertugas.
9. Setelah
proses pengerjaan selama 120 menit yang diberikan habis, akan ada pemberitahuan
dari panitia. Peserta tidak diperkenankan untuk melanjutkan aktivitas
perakitan.
10. Peserta
diminta untuk tetap siap pada tempat perakitan untuk mengikuti penilaian presentasi oleh
juri
Tata Tertib Karya Tulis Ilmiah (Makalah Ilmiah dan
Artikel Ilmiah)
1. Tim
yang lolos menjadi finalis diminta untuk menyerahkan soft file Powerpoint
berupa CD /
flashdisk kepada panitia,pada saat
registrasi tanggal 11 Februari 2014 pukul
07.00 - 07.30
WITA di Gedung Auditorium Universitas
Mulawarman.
2.
Pada saat registrasi, tim yang akan
maju presentasi akan diundi nomor urut presentasi.
3.
Tim yang tidak
melaksanakan registrasi pada tempat dan waktu yang ditentukan tanpa pemberitahuan sebelumnya
dinyatakan mengundurkan diri (Diskualifikasi).
4.
Tim-tim yang lolos diwajibkan mengetahui segala hal yang berkaitan dengan makalah ilmiah atau artikel ilmiah dari kelompok masing-masing.
5.
5
Menit sebelum presentasi, Tim yang akan maju presentasi diminta untuk mengecek
Powerpoint yang telah diserahkan di meja operator.
6. Salah
satu peserta (Perwakilan) diperkenankan untuk melakukan presentasi selama 10
menit, dan satu peserta diminta untuk menjadi operator dari powerpoint yang
telah dibuat.
7.
Peserta
yang presentasi
memberi petunjuk
kepada operator sebagai berikut :
a.
Next,
selanjutnya, lanjut = untuk
melanjutkan 1 slide
b.
Back,
sebelumnya, mundur = untuk
mengembalikan 1 slide
8. Setelah
presentasi selesai, akan dilaksanakan tanya jawab seputar Makalah Ilmiah /
Artikel Ilmiah yang telah dibuat dan dipresentasikan peserta selama 15 menit.
(@ 5 menit untuk tiap juri)
9. Tim
yang telah maju presentasi dipersilahkan untuk meninggalkan
tempat presentasi, guna presentasi dari kelompok selanjutnya
Komentar
Posting Komentar